Konferensi Kofindam #2: Librarianship in Muslim Societies

Program Studi Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah Jakarta menyelenggarakan Konferensi Ilmiah Nasional Dosen dan Mahasiswa #2 (Kofindam). Kofindam  mengangkat tema "Librarianship in Muslim Societies: Trends and Challanges in Post-Covid Times".

Konferensi diselenggarakan pada 12-13 Juli 2022 dengan mengundang Prof. Dr. Jonner Hasugian. M.Si (Forum Perpustakaan Digital Indonesia, FPDI), Dr. Ade Abdul Hak  (UIN Syarif Hidayatullah Jakarta), Fathallah Muhammad*(Al-Azhar University Mesir), dan Rohayati Paseng* University of Hawai'i at Mânoa Library.

Topik

  • Inovasi Perpustakaan, Arsip, dan Museum
  • Dunia Kepustakawanan dan Arsiparis
  • Publikasi dan Komunikasi Ilmiah
  • Manajemen Rekod dan Arsip
  • Literasi Informasi
  • Big Data dan Library 4.0
  • Manajemen Pengetahuan.
  • Organisasi Informasi

Call For Abstracts**

Tanggal Penting

  • Submit Abstrak : 9-31 Mei 2022
  • Pengumuman Penerimaan : 9 Juni 2022 
  • Submit Revisi Abstrak : 16 Juni 2022 
  • Konfirmasi Kehadiran : 30 Juni 2022

**) Abstrak harus ditulis bersama mahasiswa

Pendaftaran (Via OCS):

bit.ly/kofindam2

Narahubung:

  • Fadhilatul Hamdani (085695223418) 
  • Hikmah Irfaniah (08561516136)

Biaya

Rp50.000/abstrak yang diterima Rp25.000/peserta yang menginginkan sertifikat

Fasilitas

  • E-certificate bagi presenter
  • Abstrak terpilih dapat diteruskan dalam bentuk artikel yang dipublikasikan pada jurnal terbitan FAH UIN Jakarta

Poster

Konferensi Kofindam #2: Librarianship in Muslim Societies

Gani Nur Pramudyo
Gani Nur Pramudyo Halo saya Gani! Saya blogger yang menginspirasi melalui tulisan, peneliti metadata, dan long-life learner. Keperluan narasumber, silakan hubungi saya.

Posting Komentar untuk "Konferensi Kofindam #2: Librarianship in Muslim Societies"